Supervisi Klinik Kepala Sekolah terhadap Guru Kelas tentang Penyiapan Bahan Ajar Melafalkan Kata Dasar
DOI:
https://doi.org/10.55909/jpbs.v2i5.328Keywords:
supervisi klinik, kepala sekolah, guru kelas,, bahan ajar, melafalkan kata dasarAbstract
Penelitian tindakan sekolah ini bertujuan untuk: 1) prosedur menghadirkan bahan ajar melafalkan kata dasar bersuku terbuka untuk siswa kelas 1 SD; 2) bentuk bahan ajar melafalkan kata dasar bersuku terbuka untuk siswa kelas 1 SD. Penelitian dilaksanakan di SD Negeri 14 Pekanbaru, Provinsi Riau. Penelitian berlangsung di awal semester ganjil tahun pelajaran 2023/2024. Subjek penelitian tindakan sekolah guru kelas rendah berjumlah 4 guru kelas rendah. Mereka berasal dari 2 guru kelas 1 dan masingmasing seorang guru kelas 2 dan kelas 3. Instrumen penelitian tindakan sekolah adalah Lembar Kegiatan Guru (LKG) yang berisi: 1) konsonan-vokal /m, t, a, u/; 2) cara menghasilkan bunyi konsonan-vokal [m, t, a, u]; 3) tugas menyalin sebagai teknik mengenal huruf konsonan-vokal /m, t, a, u/; 4) tes melafalkan kata dasar suku terbuka yang berisi huruf konsonan-vokal /m, t, a, u/. Data untuk mencapai tujuan-1 dan tujuan-2 dianalisis secara tematik. Hasil penelitian tindakan sekolah: 1) prosedur menghadirkan bahan ajar melafalkan kata dasar bersuku terbuka untuk siswa kelas 1 SD adalah teknik pelatihan 2 x 4 x 30 menit; 2) bahan ajar melafalkan kata dasar bersuku terbuka untuk siswa kelas 1 SD berbentuk LKPD. Halaman 1-4 berisi tugas menyalin konsonan-vokal /m, t, a, u/ sebagai teknik mengenal huruf konsonan-vokal. Halaman 5 berisi tentang pelafalan huruf konsonan-vokal /m, t, a, u/ dan teknik menghasilkan bunyi konsonan-vokal [m, t, a, u]. Halaman berisi kosa kata suku terbuka yang berisi huruf konsonan-vokal /m, t, a, u/ dengan struktur: VK-VK, KV-VK.
References
Aghni, R. I. (2018). Fungsi dan Jenis Media Pembelajaran Akuntansi. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, Vol. 16, Nomor 1, Tahun 2018, 98-107.
Amril, A. (2022). Pengembangan Paragraf Profetik bagi Guru Kelas Tinggi: Supervisi Klinik Kepala Sekolah Berbasis Pelatihan. Jurnal Pembelajaran Bahasa Dan Sastra, 1(4), 511–522. https://doi.org/10.55909/jpbs.v1i4.117
Andriani, R. & Rasto. (2019). Motivasi Belajar sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, Volume 4, Nomor 1, Januari 2019, 80-86.
Arsyad, A. (2013). Media Pembelajaran. Edi- tor: Asfiah Rahman. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Astuti, N, P., & Probowisi, P. (2022). Peran Guru Dalam Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar pada Masa Pandemi. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 11 (4), 1168-1176. DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpfkip.v11i4.8610.
Awalia, A, Pamungkas, A. S., & Alamsyah, T. P. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Animasi Powtoon pada Mata Pelajaran Matematika di Kelas IV SD. Jurnal KREANO, 10(1), 49–56. https://doi.org/10.15294/kreano.v10i1.18534.
Azwar, S. (2013). Validitas dan Reliabilitas Tes. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Darajang, D. (2022). Supervisi Klinik Kepala Sekolah terhadap Guru Kelas untuk Meningkatkan Mutu Pembelajaran Membaca Kata Dasar. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 1(3), 413–420. https://doi.org/10.55909/jpbs.v1i3.60
Emda, A. (2018). Kedudukan Motivasi Belajar Siswa dalam Pembelajaran. Lantanida Journal, Vol. 5 No. 2, 172-182. DOI:10.22373/lj.v5i2.2838
Fraenkel, J. R., Wallen, E. N., & Hyun, H. H. (2012). How to Design and Evaluate Research in Education. Eighth Edition New York: McGraw-Hill.
Giyanto & Ghoni, A. (2020). Developing Virtual Smart Fraction Media based on Adobe Flash for Learning Fraction in Mathematics. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 9(6), 927-933. DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpfkip.v9i6.8003.
Hariyati, S. (2023). Peningkatan Keterampilan Membaca Permulaan melalui Metode Analogi Pendekatan Individual Menggunakan LKPD Khusus. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 2(2), 141–154. https://doi.org/10.55909/jpbs.v2i2.243
Hasnawati, H. (2022). Pelaksanaan Pembelajaran Membaca Permulaan Berbasis Bahan Ajar Alternatif di Kelas 1 SD. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 1(1), 33–52. https://doi.org/10.55909/jpbs.v1i1.12
Herayanti, L. dkk. 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Moodle pada Mata Kuliah Fisika Dasar. Cakrawala Pendidikan: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 36(2), Juni, 210-219.
Jamiah, J. (2022). Pelatihan Pendekatan Konstruktivisme dalam Pembelajaran Membaca Pemahaman: Supervisi Klinik Kepala Sekolah kepada Guru Kelas Tinggi. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 1(4), 469–480. https://doi.org/10.55909/jpbs.v1i4.74
Karo-Karo, I. R. & Rohani. (2018). Manfaat Media Pembelajaran. Jurnal Axiom, 7(1), Januari-Juni, 91- 96.
Katsir, I. (2008). Tafsir Ibnu Katsir. Jilid 3. Cetakan V. Penerjemah: M. Abdul Ghoffar. Editor: M. Yusuf Harun dkk. Bogor: Pustaka Imam asy-Syafi’i.
Khairul, K. (2022). Penyusunan Paragraf Berbasis Profetik melalui Teknik Pelatihan: Supervisi Klinik Kepala Sekolah terhadap Guru Bahasa Indonesia. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 1(6), 807–818. https://doi.org/10.55909/jpbs.v1i6.210
Magdalena, I., Shodikoh, A. F., Pebrianti, A. R., Jannah, A. W. & Susilawati, I. (2021). Pentingnya Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa SDN Meruya Selatan 06 Pagi. Jurnal Edukasi dan Sains, Volume 3, Nomor 2, Agustus 2021, 312-325.
Masnah, M. (2023). Supervisi Klinik Kepala Sekolah terhadap Guru Kelas Tinggi untuk Mereproduksi Paragraf Topik IPA . Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 2(3), 325–334. https://doi.org/10.55909/jpbs.v2i3.271
Miftah, M. (2013). Fungsi dan Peran Media Pembelajaran sebagai Upaya Peningkatan Kemampuan Belajar Siswa. Kwangsan: Jurnal Teknologi Pendidikan, Volume 1, Nomor 2, 2013, 95-105.
Muhammad, M. (2016). Pengaruh Motivasi dalam Pembelajaran. Lantanida Jurnal, Volume 4, Nomor 2, Juli, 87-97. DOI: http://dx.doi.org/10.22373/lj.v4i2.1881
Ngubaidillah, A.& Kartadie, R. (2018). Pengaruh Media Visual Menggunakan Aplikasi Lectora Inspire terhadap Hasil Belajar Peserta Didik. Jurnal Penelitian Pendidikan, 35(2), 95-102.
Nomleni, F. T., & Manu, T. S. N. (2018). Pengembangan Media Audio Visual dan Alat Peraga dalam Meningkatkan Pemahaman Konsep dan Pemecahan Masalah. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 8(3), 219–230. https://doi.org/10.24246/j.js.2018.v8.i3.p219-230.
Nurdin, A, A., & Iskandar, S. (2022). Kemampuan Kepribadian Pemimpin Sekolah Masa Kini Dalam Motivasi Kinerja Guru. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 11 (2), 509-526. DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpfkip.v11i2.8879
Nurmadiah. (2016). Media Pendidikan. Jurnal Al-Afkar Vol. 5(1), April 2016, 43-62.
Pratiwi, Y., & Nugraheni, A, S. (2022). Problematika Guru dalam Mengembang-kan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia di SD/MI. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 11 (5), 1479-1490. DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpfkip.v11i5.8977.
Rahmadayanti, D., & Tyas, D. K. (2023). Penyusunan Bahan Ajar Terpadu Fokus Bahasa Indonesia: Supervisi Klinik Kepala Sekolah terhadap Guru Kelas Tinggi. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 2(1), 61–72. https://doi.org/10.55909/jpbs.v2i1.228
Razak, A. (2013). Indahnya Bahasaku: Pelajaran Bahasa Indonesia untuk Kelas 1 SD/MI. Pekanbaru: UR Press.
Razak, A. (2004). Struktur Plus: Metode Pembelajaran Membaca Permulaan. Pekanbaru: Ababil Press.
Razak, A. (2018). Statistika: Pengolahan Data Sosial Sistem Manual. Pekanbaru: Autografika.
Razak, A. (2020). Pendekatan Konstruktivisme dalam Pembelajaran Membaca Pemahaman. Pekanbaru: UR Press.
Razak, A. (2021). How to Teach Your Student to Warite: Student Work Sheet in Junior High School. Pekanbaru: Ababil Press.
Rospiati, R. (2022). Pengaruh Motivasi Kerja dan Supervisi Kepala Sekolah terhadap Manajemen Pembelajaran Guru SMP Negeri. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 11 (2), 547-557. DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpfkip.v11i2.8649.
Rusnah, R. (2022). Pembelajaran Membaca Permulaan Bermedia LKPD Berbasis Supervisi Klinik Kepala Sekolah. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 1(1), 11–22. https://doi.org/10.55909/jpbs.v1i1.9
Sardiman AM. (2007). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Setiawan, N. (2007). "Penentuan Ukuran Sampel Memakai Rumus Slavin dan Tabel Krejcie-Morgan: Telaah Konsep dan Aplikasinya'. Makalah: Diskusi Ilmiah Jurusan Sosial Ekonomi Fakultas Peternakan Unpad, Kamis 22 November 2007.
Sinamo, J. H. (2003). Ethos21: Etos Kerja Profesional di Era Digital Global. Jakarta: Mahardika.
Sutardi, S. & Sugiharsono, S. (2016). Pengaruh Kompetensi Guru, Motivasi Belajar. dan Lingkungan Keluarga terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ekonomi, Harmoni Sosial: Jurnal Pendidikan IPS, 3(2), 188-198. DOI: https://doi.org/10.21831/hsjpi.v3i2.8400
Tafanao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), Juli, 103-114.
Umar, U. (2014). Media Pendidikan: Peran dan Fungsinya dalam Pembelajaran. Jurnal Tarbawiyah, 11(1), Januari-Juli, 131-144.
Wahidin, U. & Syaefuddin, A. (2018). Media Pendidikan dalam Perspektif Pendidikan Islam. Edukasi Islam, Jurnal Pendidikan Islam, 7(1), 47-65.
Winarsih, Y. (2022). Penyusunan Teks Eksplanasi Menggunakan Metode Model: Supervisi Klinik Kepala Sekolah kepada Guru Kelas Tinggi. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra, 1(4), 523–532. https://doi.org/10.55909/jpbs.v1i4.120
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Sri Hariyati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.




